Cara Pemasangan Instalasi Kapasitor
Cara Pemasangan Instalasi Kapasitor
Cara pemasangan instalasi kapasitor dapat dibagi menjadi 3 bagian yaitu :
1. Global compensation
Dengan metode ini kapasitor dipasang di induk panel ( MDP ). Arus yang turun dari pemasangan model ini hanya di penghantar antara panel MDP dan transformator. Sedangkan arus yang lewat setelah MDP tidak turun dengan demikian rugi akibat disipasi panas pada penghantar setelah MDP tidak terpengaruh. Terlebih instalasi tenaga dengan penghantar yang cukup panjang Delta Voltagenya masih cukup besar.
2. Sectoral Compensation
Dengan metoda ini kapasitor yang terdiri dari beberapa panel kapasitor dipasang dipanel SDP. Cara ini cocok diterapkan pada industri dengan kapasitas beban terpasang besar sampai ribuan kva dan terlebih jarak antara panel MDP dan SDP cukup berjauhan.
3. Individual Compensation
Dengan metoda ini kapasitor langsung dipasang pada masing masing beban khususnya yang mempunyai daya yang besar. Cara ini sebenarnya lebih efektif dan lebih baik dari segi teknisnya. Namun ada kekurangan nya yaitu harus menyediakan ruang atau tempat khusus untuk meletakkan kapasitor tersebut sehingga mengurangi nilai estetika. Disamping itu jika mesin yang dipasang sampai ratusan buah berarti total cost yang di perlukan lebih besar dari metode diatas
AYO BERAMAL GABUNG FOLLOWER
Popular Posts
-
Pengertian Faktor Daya Faktor daya atau faktor kerja adalah perbandingan antara daya aktif (watt) dengan daya semu/daya total (VA), ...
-
Soal dan Jawaban Kuat Arus Listrik Jika kuat arus dalam sepotong kawat penghantar = 2 ampere, berapakah banyaknya muatan listrik y...
-
Perumusan Daya Listrik Arus Bolak Balik Dalam sistem listrik AC/Arus Bolak-Balik ada tiga jenis daya yang dikenal, khususnya untuk beb...
-
5 Peralatan Rumah Tangga yang Memiliki Daya Listrik Paling Besar Jumlah daya listrik yang akan terpakai adalah hal yang perlu dipertimban...
-
Ternyata Ini Dia 3 Jenis Daya Listrik yang Harus Anda Ketahui Apa Anda tahu yang dimaksud daya listrik itu? Dalam menjalani kehidupan seh...
-
Keuntungan Perbaikan Faktor Daya dengan Penambahan Kapasitor 1. Bagi Konsumen, khususnya perusahaan atau industri: • Diperlukan han...
-
Cara Pemasangan Instalasi Kapasitor Cara pemasangan instalasi kapasitor dapat dibagi menjadi 3 bagian yaitu : 1. Global compensati...
-
Pengertian Arus Listrik, Kuat Arus Listrik Pengertian Arus Listrik adalah mengalirnya electron secara kontinyu pada konduktor aki...
-
Rumus Daya Listrik Daya listrik, seperti daya mekanik, dilambangkan oleh huruf P dalam persamaan listrik. Pada rangkaian arus DC, day...
-
Teori Daya Listrik Daya listrik didefinisikan sebagai laju hantaran energi listrik dalam rangkaian listrik. Satuan SI daya listrik ada...